Gagasan

Wirausaha yang suka mencari alasan

4 November 2020

Oleh karena itu wirausaha yang suka mencari alasan, sulit untuk berubah. Ada yang gratis, ada yang online, ada yang offline, ada yang berbayar murah, ada yang berbayar mahal, ada yang harus ikut seleksi dulu, ada yang harus ikut komunitas dulu, ada yang harus aktif, ada yang- banyak sekali, sesuaikan dengan kita.

Belajar tidak bisa, tidak ada ini, tidak ada itu, hanyalah alasan. Alasan itu kulakan, bisa kita cari ketika dibutuhkan, dan banyak. Sebagai wirausaha yang ingin bertumbuh, fokus ke bagaimana agar bisa, agar ada, agar mampu.

Alasan kita hanya satu, ketika sudah dilakukan dan ternyata gagal, qodarullah. Kita yang berikhtiar, Allah yang menentukan. Perbaiki lagi diri, perbaiki lagi cara. Lanjut bertumbuh.

Maulana Malik

Tag:

Artikel Terkait:

Tinggalkan komentar: