Hari ini : April 30, 2025
Oktober 2, 2023
1 min read

Terima kasih rekan media

Terima kasih rekan-rekan media yang telah mempublikasi rilis berita tentang suksesi Muswil XI Pemuda Muhammadiyah Kalteng.

Amanah baru yang saya terima di penghujung bulan November 2023 lalu adalah sebagai Ketua Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah Kalteng (PWPM Kalteng). Musyawarah Wilayah XI ini diikuti oleh 111 (seratus sebelas) peserta. Berjalan dengan khidmat dan penuh dengan rasa persaudaraan.

Terima kasih rekan-rekan media yang telah mempublikasi rilis berita tentang suksesi Muswil XI Pemuda Muhammadiyah Kalteng ini. Semoga kerjasama ini terus berjalan. Berikut daftarnya:

  1. Kalteng Today : Yandi Novia Pimpin PWPM Kalteng Periode 2023-2027
  2. Prokalteng Jawapos : Yandi Novia Terpilih Menjadi Ketua PWPM Kalteng Periode 2023-2027
  3. Kalteng Kita : Yandi Novia Terpilih Menjadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng
  4. Balanganews : Yandi Novia Terpilih Sebagai Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng
  5. Halo Dayak : Yandi Novia Terpilih Jadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng
  6. Kalamanthana : Yandi Novia Terpilih Menjadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng Periode 2023-2027
  7. Suara Muhammadiyah : Yandi Novia Nahkoda Baru Pemuda Muhammadiyah Kalteng 2023-2027
  8. Mata Kalteng : Yandi Novia Pimpin Pemuda Muhammadiyah Kalteng
  9. Media Demokrasi : Yandi Novia Terpilih Jadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng, Inilah Program Prioritas
  10. Borneo Trend : Yandi Novia Terpilih Jadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng
  11. Betang.tv : Yandi Novia Terpilih Menjadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng 2023-2027
  12. Kabar Kalimantan1 : Yandi Novia Terpilih Jadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng, Inilah Program Prioritas
  13. Barito Raya Post : Yandi Novia Terpilih Menjadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng 2023-2027
  14. Berita Sampit : Muswil XI, Yandi Novia Terpilih Jadi Ketua Pemuda Muhammadiyah Kalteng 2023-2027

Yandi Novia

Pada tahun 2010 saya memulai membangun sebuah blog. Belajar menulis, mengedit, dan belajar hal-hal baru seperti desain grafis dengan corel draw, membangun web hingga menerima jasa pembuatan web, video editing, dan content creator. Saya juga pekerja freelance pada bidang komunikasi dan mobilisasi sosial. Mari Berteman!

Tinggalkan komentar:

Previous Story

Radenpioneer, blog web developer dari kota ikan jelawat

Next Story

Tiga program prioritas pemuda muhammadiyah kalteng

Latest from Blog

Rencana Bangun Blog Istri

Jadi, ini bukan sekadar proyek iseng atau coba-coba. Ini semacam undangan halus buat istri saya, untuk kembali ke ruang kecil yang dulu pernah bikin dia senang, menulis.
Go toTop

Don't Miss

Rencana Bangun Blog Istri

Jadi, ini bukan sekadar proyek iseng atau coba-coba. Ini semacam

Kembali ke Fitrah di Tanah Kelahiran: Khutbah Idul Fitri 1446 H di Desa Tanjung Jariangau

Alhamdulillah Idul Fitri 1446 H bisa berkumpul dengan keluarga di